LIVE IN SEKTIMUDA

Live IN Sektimuda Materi Falsafah Pertanian Pemateri : Mas Tris – PondokSeruni Jogja (2 Maret 2019) “Untuk apa bertani? Dan untuk apa menjadi Petani?” Kira-kira seperti itulah pertanyaan yang dilontarkan Mas Tris, ketika menjadi pembicara materi saat Malam Live IN yang diselenggarakan di Kebun Kuncup, Candibinangun, Pakem, Sleman. Trisnanto namanya, tapi teman-teman akrab memanggilnya Mas…

PENDAFTAR KELAS SEKTIMUDA

Pendaftaran kelas SEKTIMUDA – Selalu Diminati Banyak Orang Sekolah Tani Muda atau disingkat dengan SEKTIMUDA, adalah wadah pembelajaran Ilmu pertanian maupun yang terkait dengan pertanian. Pendaftaran dibuka bagi siapapun dan dari kalangan manapun yang tertarik kepada dunia pertanian, baik dari segi budidaya pertanian, manajemen, bisnis, pemasaran, pendidikan, kebudayaan & sosial pertanian, serta ekonomi. Di Sektimuda,…

Tentang Sekolah Tani Muda

Sekolah Tani Muda adalah sebuah organisasi yang ditujukan untuk menjadi sebuah wadah bagi para pemuda/i dengan berbagai latar belakang, untuk belajar bersama tentang dunia pertanian. Sekolah Tani Muda atau yang sering disingkat “SEKTIMUDA”, berdiri sekitar awal tahun 2014 dan sampai sekarang (2018) sudah 8 (delapan) angkatan. Sektimuda memfalisitasi program pendidikan untuk para pemuda yang berkeinginan…